Ronaldo diketahui ingin mencari tantangan baru, terutama setelah kegagalan Portugal di Euro 2020.
Harus diakui, kemungkinan Ronaldo pindah ke Bayern Munchen cukup kecil.
Saat ini, keuangan Si Nyonya Tua tengah krisis akibat pandemi Covid-19.
juga disebut-sebut tidak nyaman dengan pelatih Juventus,.
Menurut Keys, sikap penyerang berusia 36 tahun itu tidak patut untuk dilakukan oleh seorang megabintang.
Segelintir anak muda mungkin akan mengalami kesulitan waktu bermain akibat kedatangan Ronaldo, meskipun penandatanganan sebesar ini bisa menjadi hal yang dibutuhkan klub untuk melambungkan mereka kembali ke puncak sepakbola Inggris.